Ini Sebuah dokumentasi dimana pertama kali belajar PHP codeigneter. aplikasi ini diberikan oleh teman yaitu seoarang Manager
IT perusahaan swasta di jakarta, beliau bernama wahyu. sebagai langkah
awal yang harus dilakukan adalah, harus tersedia komputer, selanjutnya
komputer harus terinstal xampp, appache, lampp, wampp, pilih salah satu
yang biasa kalian gunakan. Jika sudah siap tempur untuk belajar CodeIgneter untuk dasar, atau seperti saya ini "Pemula".
6. Sekarang coba kalian lihat hasilnya.
untuk kalian rombak, dan ingin melihat scriptnya semua ada di dalam folder (/application/) model, view, controller.
Sebelum lebih jauh kalian harus tau dulu nih apa sih itu CodeIgneter. CodeIgniter adalah aplikasi open source yang berupa framework dengan model MVC (Model, View, Controller) untuk membangun website dinamis dengan menggunakan PHP. ane jelasin nih MVC menurut pendapat Profesor Adhi MWD. "MVC
ini sebuah folder yaitu folder Model, Folder View, dan Folder
Controller, dimana folder - folder tersebut saling berhubungan." berikut
penjelasan Folder yang ane bilang saling berhubungan.
- View, merupakan bagian yang menangani presentation logic. Pada suatu aplikasi web bagian ini biasanya berupa file template HTML, yang diatur oleh controller. View berfungsi untuk menerima dan merepresentasikan data kepada user. Bagian ini tidak memiliki akses langsung terhadap bagian model.
- Model, biasanya berhubungan langsung dengan database untuk memanipulasi data (insert, update, delete, search), menangani validasi dari bagian controller, namun tidak dapat berhubungan langsung dengan bagian view.
- Controller, merupakan bagian yang mengatur hubungan antara bagian model dan bagian view, controller berfungsi untuk menerima request dan data dari user kemudian menentukan apa yang akan diproses oleh aplikasi.
Nah Segitu aja dulu ya, penjelasan MVC kalo
belum jelas, kalian bisa cari refrensi lebih banyak dibuku atau
googling aja hehehe. Sekarang kita langsung ke bagian source code dasar
codeigneter yang saya ingin share. Aplikasi ini sudah menggunakan
database, untuk kalian pelajari juga bagaimana sih alur query yang di
buat oleh codeigneter ini.
1. Silahkan download aplikasinya Klik Disini.
2. Extract File yang baru saja didownload, lalu taro didalam webserver yang kalian gunakan (xampp, appaserv, lampp, wampp, dsb)
3. Buat database latihan_ci, lalu Import table latihan.sql
4. Configurasi nya masuk ke dalam folder (/application/config/) Buka File database.php dan config.php
- Untuk file database : untuk mengconfigurasi koneksi, ubah $db['default']['username'] = "root" dan $db['default']['database'] = 'test'; dan $db['default']['password'] = 'passwordnya'; ubah tulisan yang berwarna merah sesuaikan dengan mysql kalian.
6. Sekarang coba kalian lihat hasilnya.
untuk kalian rombak, dan ingin melihat scriptnya semua ada di dalam folder (/application/) model, view, controller.